detikNews
Mengintip Ribuan Motif Koleksi Museum Batik Keraton Yogyakarta
Keraton Yogyakarta hingga saat ini masih menjadi pusat kebudayaan, salah satunya batik. Di Museum Batik Keraton, ada 2 ribuan motif batik keluarga kerajaan.
Jumat, 02 Okt 2015 07:15 WIB







































