detikNews
ICW: MA Tak Memenjara Koruptor Rp 5 Juta Preseden Buruk
MA yang tidak memberikan hukuman penjara bagi terpidana korupsi Rp 5 juta dipertanyakan banyak pihak. Indonesian ICW menilai hal ini akan mempengaruhi citra MA ke depan.
Senin, 16 Jul 2012 11:34 WIB







































