detikHealth
Kepatuhan Pengobatan pun Berperan Penting untuk Kesembuhan Pasien Tumor Mata
Untuk segala penyakit termasuk retinoblastoma atau tumor mata, deteksi dini penting agar penanganan penyakit lebih cepat sehingga harapan sembuh pasien pun lebih besar. Tapi deteksi dini saja tidak cukup karena diperlukan hal lain untuk mendukung kesembuhan pasien yakni kepatuhan berobat.
Minggu, 14 Sep 2014 13:03 WIB







































