ITS Luncurkan Game Sejarah Pertempuran Ambarawa
Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya meluncurkan game bertemakan pendidikan dengan Sejarah Palagan Ambarawa (PALAWA). Ini untuk meningkat jiwa patriotisme di kalangan mahasiswa.
Senin, 20 Des 2010 15:30 WIB







































