detikNews
Golkar Desak SBY Copot Menlu
Desakan agar Presiden SBY mengganti para 'pembantu'-nya mulai muncul ke permukaan. Kali ini desakan disampaikan DPP Partai Golkar. Golkar ingin Menlu Hassan Wirajuda diganti.
Rabu, 24 Agu 2005 19:01 WIB







































