detikNews
PMI Bagikan Bantuan Untuk Pengungsi Banjir di Wasior
Palang Merah Indonesia (PMI) mulai membagikan bantuan kepada para pengungsi korban banjir bandang di Wasior, Papua Barat. PMI membagikan bantuan berupa makanan, perlengkapan rumah tangga danĀ pakaian untuk bayi.
Sabtu, 09 Okt 2010 19:09 WIB







































