detikFood
Inilah Rahasia Sarapan Orang Turki Supaya Selalu Berenergi
Secara turun temurun, masyarakat Turki selalu menjaga tradisi sarapan sehat dan berkumpul bersama keluarga. Walaupun banyak orang sering sarapan terburu-buru, orang Turki tetap memilih menyantap sarapan kaya protein dan serat bersama keluarga.
Senin, 27 Mei 2013 09:39 WIB







































