detikNews
Ahok Pastikan Polda Metro Siap Amankan Jakarta Night Festival
Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) memastikan gelaran Jakarta Night Festival (JNF) tetap dilaksanakan pada malam pergantian tahun baru. Ahok menyebut Polda Metro Jaya sudah menyiapkan skema pengamanan JNF.
Selasa, 30 Des 2014 11:27 WIB







































