Greysia dan Apriyani raih medali emas Olimpiade Tokyo 2020. Sebagai apresiasi, Arief Muhammad dan Brisia Jodie janjikan cabang outlet kuliner untuk keduanya.
Polisi dan TNI terus menyuntikkan semangat merah putih ke warga Mojokerto. Hari ini, aksi tersebut menyasar ratusan peserta vaksinasi dan organisasi buruh.
Pesawat Boeing Business Jet-2 (BBJ) kepresidenan yang sebelumnya didominasi warna biru berbalut garis merah putih dicat ulang dengan merah yang dominan.
Viral di media sosial bendera merah putih yang dikibarkan terbalik di kompleks Kantor Cabang Dinas ESDM Wilayah Kendeng Selatan, Kabupaten Blora, Jawa Tengah.
Densus 88 menangkap terduga teroris di wilayah Jawa Timur. Penangkapan dilakukan sejak Sabtu (14/8/2021). Terduga teroris tersebut diamankan dari 5 daerah.