Bersantap di Kembang Goela merupakan suatu pengalaman kuliner nan unik. Konon resto ini menyajikan hidangan Indonesia dengan taste lokal ala peranakan dengan nuansa tempo doeloe.
Bersantap di Kembang Goela merupakan suatu pengalaman kuliner nan unik. Konon resto ini menyajikan hidangan Indonesia dengan taste lokal ala peranakan dengan nuansa tempo doeloe.
Sebagai penggemar mie, saya suka sekali mencoba berbagai jenis mie. Maklum dulu waktu mengandung saya, ibu suka sekali makan mie. Nah, jadilah saya sangat 'gila' mie. Dari mie ayam, bihun, mie siram, pho, spagethi, pokoknya yang berbentuk mie pasti saya bela-belain untuk mencobanya. Hingga suatu saat, saya menemukan penjual mie yang kemudian menjadi favorit saya hingga sekarang.
Setelah seharian merayakan Idul Fitri dengan bersilahturahmi ke sanak kerabat maupun tetangga, malam ini warga mulai membanjiri mal maupun pusat hiburan.
Begitu ingat Fountain, yang terbayang adalah lumernya si dingin di mulut... Paduan antara makanan yang lezat dan bervariasi dengan penataan ruangan yang nyaman serta harganya yang terjangkau seakan menggoda saya untuk selalu mampir ke kafe ini bila pulang kampung. Ya, saya ketagihan untuk datang ke kafe ini lagi, lagi dan lagi.
Mi hijau atau mi oranye sudah pernah membuat kami ketagihan. Sekali ini kami menguji selera dengan mi hitam. Ya, minya benar-benar lentur, kenyal, gurih dan warnanya total hitam! Jangan khawatir lidah dan gigi tak bakal ikutan jadi hitam, yang ada justru ingin lagi dan lagi! Gurihnya memang mana tahan!
Hidangan Vietnam terkenal dengan penggunaan bahan-bahan alami yang 'fresh'. Bercita rasa eksotis dan unik sebagai hasil perpaduan kuliner Cina dan Perancis. Pho Bo, lumpia basah maupun goreng khas Vietnam serta Bun Cha bisa Anda sajikan di rumah. Caranya? Simak saja info berikut.
Kebanjiran e-mail! Itulah yang kami alami setiap hari. Puluhan e-mail dari pembaca selalu membanjiri inbox kami. Tak heran jika kami memerlukan waktu lebih lama untuk memilih yang terbaik. Akhirnya,kami menentukan 3 orang pemenang yang berhak atas voucher makan dari hotel Ibis. Andakah pemenangnya?
Sedang ingin menyantap hidangan dengan kuah panas-panas mengepul dan rasa lezat tiada tara? Tengok dan cicip saja La Mian yang satu ini. Siap saji dalam waktu lima menit, langsung dari tangan sang chef, bahan-bahannya impor dari negeri Cina dan harganya pun terjangkau. Nah, kurang apalagi!!!