detikTravel
Pengalaman Mendebarkan Menjelajah Perairan di Raja Ampat
Pesona wisata laut di Raja Ampat tak perlu diragukan. Keindahannya selalu mengundang wisatawan untuk berkunjung. Namun datanglah di saat yang tepat, atau Anda akan merasakan pengalaman mendebarkan terkena angin dan ombak kencang.
Kamis, 28 Agu 2014 16:50 WIB







































