detikNews
Leasing Mobil Bareng Teman Sekantor Bisa Kurangi Macet
Membeludaknya kendaraan, baik roda dua dan roda empat, di Jakarta membuat jalanan bak benang kusut, macet! Leasing mobil bersama-sama mungkin akan membantu mengurangi jumlah kendaraan di jalan. Bagaimana caranya?
Rabu, 02 Mar 2011 12:10 WIB







































