Trans Studio Bandung tak hanya menyediakan wahana seru, tapi juga pertunjukan teater. Salah satu ceritanya tentang Kabayan yang dikemas dalam drama musikal keren.
Siapa bilang barang bekas tidak bisa dimanfaatkan? Di China, bekas pesawat Batavia Air akan disulap menjadi sebuah destinasi wisata kuliner untuk wisatawan.
Menyaksikan gerhana matahari total di Belitung tentunya sangat pas bagi traveler pecinta novel Laskar Pelangi. Inilah 4 destinasi bertema Laskar Pelangi.
Mungkin ada di antara traveler yang berencana untuk melihat gerhana matahari total di Belitung 9 Maret 2016 nanti. Jika ya, jangan lupa coba kuliner mie atep.
Sejak pagi, Kota Surabaya kedatangan 200 wisatawan asing, penumpang kapal pesiar MS Rotterdam asal Belanda. Kunjungan ini dimanfaatkan mempromosikan wisata.