Sepakbola
MU ke Semifinal
Manchester United memastikan langkah mereka ke babak semifinal Piala Liga Inggris. Bertandang ke St Andrews markas Birmingham City, Rabu (21/12/2005), Setan Merah membawa pulang kemenangan 3-1.
Rabu, 21 Des 2005 05:38 WIB







































