detikTravel
Hutan Pisau yang Ajaib di Madagaskar
Ada hutan ajaib di Tsingy de Bemaraha National Park, Madagaskar, Afrika. Sebutannya Hutan Pisau karena dipenuhi batuan tajam nan tinggi. Salah pijak kaki, bisa celaka!
Selasa, 16 Feb 2016 07:23 WIB







































