detikFood
Wouw, Ada Koin Keberuntungan di Dalam Kue Tahun Baru Yunani!
Bagi masyarakat Yunani tahun baru tidak lengkap tanpa kue yang legit ini. Dilihat dari luar kue ini terlihat seperti cake pada umumnya. Namun, jika beruntung Anda akan menemukan koin tanda keberuntungan di dalamnya.
Jumat, 28 Des 2012 09:29 WIB







































