detikInet
Keren! Nenek 82 Tahun Masih Semangat Belajar Coding
Pensiunan banker Masaki Wakamiya bosan dengan kurangnya game mobile untuk lansia sepertinya. Maka, wanita 82 tahun ini pun mulai belajar coding.
Selasa, 06 Jun 2017 07:52 WIB







































