detikNews
Ini Saran Ketua DPD Jika Presiden Ingin Reshuffle Kabinetnya
Desakan agar Presiden Joko Widodo (Jokowi) mereshuffle kabinetnya tak juga mengendur. Permintaan itu justru menguat saat usia pemerintahan ini baru menginjak usia 8 bulan.
Kamis, 21 Mei 2015 01:20 WIB







































