Dalam debat Pilgub Jakarta, Dharma Pongrekun menyoroti COVID-19. Pongrekun juga mempertanyakan pandemi COVID-19 isu kesehatan atau agenda politik global.
Ridwan Kamil (RK) bersama sang istri, Atalia Praratya menghadiri acara festival batak di Jakarta International Velodrom. RK dan istri dipasangkan kain ulos.
Kaesang Pangarep siap maju di Pilgub Jakarta apabila ada permintaan dari masyarakat. Kaesang bahkan menyebut siap melawan Anies Baswedan dan Ridwan Kamil.