Sepakbola
'Tenang Sarri, Sekarang Anda di Kubu yang Lebih Kuat'
Pelatih Inter Milan, Antonio Conte, menegaskan bahwa Maurizio Sarri sudah ada di kubu yang lebih kuat. Oleh karena itu, pelatih 60 tahun itu diminta tenang.
Minggu, 15 Sep 2019 14:20 WIB







































