detikNews
Kemenkum HAM: Napi Koruptor-Teroris Tak Dapat Pembebasan Terkait Corona
Kemenkum HAM memastikan narapidana kasus korupsi ataupun terorisme tak mendapat asimilasi atau integritas terkait pencegahan penyebaran virus Corona (COVID-19)
Rabu, 01 Apr 2020 20:24 WIB