detikOto
1.000 APD untuk RS dan Puskesmas dari Pencinta Mobil Putih Indonesia
Pandemi virus Corona membuat seluruh lapisan masyarakat turun tangan untuk bisa menekan dan mencegah penularannya. Ini juga berlaku untuk para komunitas mobil.
Jumat, 01 Mei 2020 16:41 WIB