detikNews
Siswa Pulang Sekolah Diincar Pencuri Handphone
Handphone bukan lagi barang mewah, bahkan siswa-siswa sekolah sudah membawa handphone. Tren baru ini mengundang modus pencurian HP dengan target siswa sekolah.
Jumat, 04 Apr 2008 20:18 WIB







































