detikNews
Gelembung Sabun Lebih Ramai Saat Akhir Pekan
Tentunya, bukan hanya untuk pengusaha kuliner atau fesyen, kedatangan akhir pekan ditunggu pula oleh para penjual air sabun. Di akhir pekan inilah mereka bisa menjual botol air sabun dalam jumlah yang banyak.
Kamis, 09 Jul 2009 10:48 WIB







































