Marc Marquez sempat absen panjang akibat cederanya. Sampai akhirnya kembali kebut-kebutan di sesi latihan bebas MotoGP Aragon 2022, The Baby Alien senang betul.
Marc Marquez meredam ekspektasi terhadapnya di MotoGP Aragon 2022. Marquez mengaku kondisinya belum sempurna sehingga tidak realistis untuk mengejar podium.