detikNews
70 Korban Masih Hilang, 2 Tim SAR Kembali Diturunkan
Nasib kurang lebih 70 korban jebolnya tanggul Situ Gintung belum diketahui. 2 Tim Badan SAR Nasional pun kembali diturunkan.
Senin, 06 Apr 2009 11:18 WIB







































