Massa Aliansi Masyarakat Kuningan mendatangi TNGC, menuntut perlindungan Gunung Ciremai dan penanganan pemanfaatan air ilegal. TNGC akui ada 15 titik tanpa izin
Ratusan warga kaki Gunung Gede Pangrango mendatangi Pendopo Cianjur menuntut Bupati menepati janji menolak proyek geothermal yang dianggap merusak alam.