Sejumlah artis Indonesia tidak mempermasalahkan serbuan bintang porno asing ke Indonesia. Mereka justru siap adu akting. Julia Perez menyatakan artis Indonesia punya karakter yang tak mungkin tergeser artis luar.
Industri film Indonesia akan kembali diramaikan oleh bintang porno. Setelah Miyabi, Tera Patrick dan Sola Aoi, kini bintang porno asal Amerika Serikat, Sasha Grey yang akan membintangi film pertamanya di Indonesia.
Film animasi 'HOP' masih menjadi idola di Amerika Serikat. Dua minggu berturut-turut, film tentang kelinci paskah itu menduduki peringkat puncak box office.
Babak baru pertarungan politik sepertinya akan segera dimulai. Judul besarnya, 'Kontrak Baru Koalisi'. Guliran tema baru ini sebenarnya merupakan sekuel dari gonjang-ganjing politik pasca voting hak angket mafia pajak.
Ini mungkin buku yang tidak bakalan Anda temui di sembarang toko buku atau perpustakaan di sekitar Anda. Harganya mencapai Rp 2,3 miliar, lebih mahal dari sebuah mobil Ferrari.
Empat buah bom buku yang menggemparkan Jakarta beberapa hari ini memuat judul dan target yang berbeda-beda. Polisi mengimbau kepada percetakan yang mencetak cover keempat buku tersebut agar segera melapor.
Pelaku teror bom buku diduga kuat merupakan kelompok teroris jaringan lama. Mereka beraksi untuk memberikan pesan jaringan teroris masih eksis. Mereka juga memberi peringatan agar tidak macam-macam terhadap kelompoknya.
Studio Ahmad Dhani di Jalan Pinang Mas III, Jakarta Selatan, Kamis (17/3/2011) dikirim buku yang berisi bom. Bom tersebut diselipkan di buku yang berjudul 'Yahudi Militan'.