detikNews
Tiket Mudik KA Palembang-Lampung Ludes
PT KAI Divre III Palembang memprediksi ada kenaikan penumpang jelang mudik Lebaran tahun ini. Bahkan kenaikan jumlah penumpang ini disebut mencapai 3,4 persen.
Senin, 27 Mei 2019 16:53 WIB







































