Tiga orang pedagang kaki lima tampak asyik berbincang di bawah payung merah, di tengah Lapangan Fatahillah, Kota Tua, Jakarta. Sembari menunggu pembeli, mereka bertukar keluh kesahnya.
Pulang kampung ke Solo, artinya ada kesempatan untuk berburu oleh-oleh di Pasar Triwindu. Jika Anda salah satu pecinta barang kuno dan antik, pasar ini bisa menjadi tujuan untuk menambah koleksi barang antik dan kuno.
Berwisata ke Bali memang belum lengkap bila tidak berjemur di pantai. Namun, belum banyak yang tahu bahwa Bali juga memiliki danau cantik yang wajib anda kunjungi saat berwisata. Danau Batur namanya.
Belakangan ini sering ditemukan baik pengendara sepeda motor atau pengemudi mobil yang menggunakan lampu rem yang berkedip-kedip. Entah itu lampu rem yang aslinya dibuat berkedip-kedip atau lampu rem after market yang banyak dijual di toko aksesoris. Apakah hal ini salah kaprah?
Liburan ke Bali dan banyak yang minta oleh-oleh? Tak perlu khawatir, selain di Sukawati, datang saja ke Pasar Kumbasari dan Pasar BadungĀ Ada banyak buah tangan khas Bali dengan harga murah.
Direktorat Jenderal Perhubungan Darat, Kementerian Perhubungan kembali menyelenggarakan mudik gratis bagi pengguna sepeda motor untuk 9 kota tujuan. Pendaftaran dibuka 1 Juli 2014
Turis yang datang ke Kota Portland di AS pada Jumat lalu (7/6) kaget bukan kepalang. Ribuan orang, baik pria atau wanita naik sepeda sambil bugil keliling kota. Inilah World Naked Bike Ride yang berlangsung tiap tahun!
Berwisata ke Belanda, wajib datang ke Volendam. Perumahan penduduk lokal berjajar rapi dengan hamparan laut di depannya. Banyak orang Indonesia berfoto dengan kostum noni Belanda, termasuk mantan presiden Megawati.
Daging ayam menjadi komoditi paling diburu dalam gelaran Belanja seru tengah malam atau Midnight Sale yang digelar PT Trans Retail Indonesia (Carrefour Indonesia).