detikSport
Ralf Kritik Kebijakan 'Persaingan' a la Red Bull
Kebijakan tim Red Bull Renault yang membiarkan kedua pembalapnya bersaing mendapat kritikan dari Ralf Schumacher. Mantan pembalap itu menilai cara Red Bull yang meninggalkan team order adalah salah.
Rabu, 15 Jul 2009 18:02 WIB







































