Presiden Joko Widodo (Jokowi) bercerita tentang pembangunan infrastruktur di hadapan peserta pertemuan tahunan Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI).
Jokowi malam ini dijadwalkan berangkat ke Solo untuk kunjungan kerja selama 2 hari. Dia juga hendak menengok cucu pertamanya yang baru lahir pagi tadi.
Dalam kunjungan kerja ke Kabupaten Bener Meriah untuk meresmikan Bandara Rembele, Presiden Joko Widodo menyempatkan diri bertemu dengan bapak angkatnya di Aceh
Penyusunan paket kebijakan ekonomi menyimpan cerita tersendiri bagi Darmin Nasution, karena paket-paket muncul usai dirinya dilantik sebagai Menko Perekonomian.