Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka, melarang aparatur sipil negara (ASN) menggunakan kendaraan dinas untuk mudik hingga berwisata saat libur Nataru.
Ditlantas Polda Metro Jaya menyiapkan skenario untuk mengantisipasi kerumunan pada malam Natal dan tahun baru. Salah satu alternatifnya dengan menerapkan CFN.
Pemkab akan menutup 3 lokasi yang dinilai menjadi titik kerumunan saat malam pergantian tahun baru. Juga Pantai Parangtritis akan mendapatkan pengawasan khusus.
Mobil BMW seri 320i Wagon yang menabrak polisi di Jaksel ternyata baru dibeli. Mobil tersebut pun masih menggunakan pelat bantuan atau pelat sementara.
Laga tensi tinggi akan tersaji di Liga 2 pekan ketiga; Persis Solo vs PSIM Yogyakarta. Derby Mataram akan tersaji di Stadion Manahan, Solo, Selasa (12/10).