Wolipop
Mau Jantung Sehat? Makan Ikan!
Ikan memang bahan makanan yang kaya manfaat. Satu lagi manfaat ikan ditemukan, selain kaya protein, daging ikan juga bermanfaat untuk menurunkan tekanan darah dan menyehatkan jantung.
Selasa, 29 Jul 2008 17:15 WIB







































