detikJabar
Korupsi Rp210 Juta, Eks Kades Sukabumi Divonis 1 Tahun 6 Bulan
Mantan Kepala Desa Citamiang, Ajang Sihabuddin, divonis 1,5 tahun penjara karena korupsi dana desa Rp210 juta untuk kepentingan pribadi dan kampanye.
Rabu, 09 Apr 2025 15:15 WIB