detikNews
42 Stand Kuliner Ramaikan Festival Keuken #6 di Area Bandara Husein
Festival kuliner sehari Keuken kembali digelar untuk yang keenam kalinya di Kota Bandung. Keuken #6 yang mengambil tema Taste in Transit ini diselenggarakan di apron Bandara Husein Sastranegara.
Jumat, 05 Jun 2015 17:17 WIB







































