Sepakbola
Indonesia Kalah Adu Penalti dari Malaysia di Partai Final
Tim nasional U-16 Indonesia menjadi runner-up Piala AFF U-16 2013. Di final, 'Garuda Muda' kalah 2-3 di babak adu penalti setelah bermain imbang 1-1 di masa normal.
Senin, 02 Sep 2013 22:51 WIB







































