detikNews
SBY dan Sri Sultan Bersalaman di Prambanan
Dua tokoh itu bertemu di Candi Prambanan. Di candi itu, Presiden SBY dan Gubernur DIY yang juga Raja Yogyakarta Sri Sultan Hamengku Buwono X bersalaman. Namun, pertemuan keduanya sangat singkat.
Selasa, 16 Des 2008 14:13 WIB







































