detikNews
Ikan Arwana 'Emas' Mendadak Muncul di Kali Mati Jakut
Ikan arwana 'emas' mendadak muncul di Kali Mati, Jakarta Utara. Ikan itu ditemukan petugas UPK Badan Air Kecamatan Pademangan saat sedang menyisir sampah.
Senin, 04 Feb 2019 16:54 WIB







































