detikNews
Polisi Tangkap 4 Pengedar Ganja dan Sabu di Kemang
Empat pengedar ganja dan sabu yang tinggal di sebuah tempat indekos di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, ditangkap polisi. Barang bukti 40 kilogram ganja dan 15 gram sabu berhasil disita.
Rabu, 02 Jan 2013 13:48 WIB







































