detikNews
Mendagri: Gubernur Dipilih Demokratis adalah Kata UUD, Bukan Presiden
UUD 1945 mengamanatkan kepala daerah dipilih demokratis. Hal ini juga yang didorong untuk diterapkan dalam RUUK DIY. Soal pemilihan atau penetapan Gubernur, hingga saat ini memang masih menjadi perdebatan sebagian kalangan.
Selasa, 30 Nov 2010 16:08 WIB







































