detikFinance
Transaksi Sepi, Harga Emas Stabil di Rp 480 ribu per Gram
Perdagangan emas di pasar tradisional terpantau stabil. Perhiasan emas jenis 24 karat dipatok pedagang pada kisaran Rp 480 ribu per gram.
Minggu, 26 Feb 2012 14:14 WIB







































