detikNews
Istri Warga Kanada: Terimakasih Tuhan, Suami Saya Selamat
Denny Thienssen, istri korban ledakan bom di Hotel JW Marriott dan Ritz Carlton syok mendengar suaminya menjadi korban. Namun Denny berterimakasih karena suaminya masih selamat.
Jumat, 17 Jul 2009 11:18 WIB







































