detikNews
Korupsi di Bank Jatim Jombang, Uang Dipakai Tersangka untuk <i>Nyaleg</i>
Mantan Kepala Cabang Bank Jatim Jombang ditetapkan sebagai tersangka kasus tindak pidana korupsi senilai Rp 24,850 miliar. Uang korupsi itu digunakan untuk pencalonan diri BW sebagai anggota legislatif 2014 lalu.
Selasa, 19 Mei 2015 16:22 WIB







































