"Bola di tangan SBY yang sekarang dianggap bersalah. Satu langkah 'rendah hati' SBY, akan menyelesaikan masalah," saran Yunarto Wijaya, pengamat komunikasi politik dari Charta Politica.
Kisruh di seputar keistimewaan Yogyakarta mengenai mekanisme pengisian jabatan Gubernur dan Wagub DIY masih terus berlangsung. Jika dibiarkan berlarut-larut ke depannya akan mengancam NKRI.
Kisruh di seputar keistimewaan Yogyakarta mengenai mekanisme pengisian jabatan Gubernur dan Wakil Gubernur masih terus berlangsung. Jika dibiarkan berlarut-larut ke depannya akan mengancam Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Apa pun pilihan masyarakat Yogya dapat menjamin tercapainya tatanan menuju 'masyarakat madani'. Momentum penyelesaian RUUK DIY memberi citra dan inspirasi kebangkitan masyarakat Yogya di masa yang akan datang.
Belum ada pernyataan resmi dari fraksi-fraksi di DPR terkait isu ini. Namun, statistik menunjukkan bahwa keputusan pemerintah untuk memilih Gubernur DIY secara langsung merupakan "Political Suicide" Pemerintahan SBY.
Presiden SBY menyatakan bahwa sistem monarki tidak sesuai dengan sistem demokrasi. Pernyataan itu telah berkembang begitu rupa, sehingga terkesan seolah-olah ada konflik antara SBY dengan Sultan.
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menjelaskan panjang lebar tentang isu RUU Keistimewaan Yogyakarta yang akhir-akhir ini panas. Pemimpin yang terbaik untuk Yogyakarta tetap Sri Sultan Hamengkubuwono X.
Pramono Anung menyambut positif rencana Presiden menggelar konferensi pers soal keistimewaan Yogyakarta. Pram berharap Presiden memenangkan situasi masyarakat yang memanas karena statement sebelumnya terkait monarki.