detikNews
Kisah Tas Plastik Berisi Uang Kucel Rp 300 Juta
Mungkin hari ini menjadi hari paling sial bagi pengacara AS dan hakim PT TUN, IB atau Ibrahim. Karena sebuah tas plastik hitam berisi Rp 300 juta yang sudah kumel, mereka berdua pun diciduk KPK.
Selasa, 30 Mar 2010 15:54 WIB







































