detikFinance
BP Migas: APBD Kaltim Berat Biayai Investasi 10% Blok Mahakam
Pemprov Kalimantan Timur menuntut bagian saham 10% di Blok Mahakam yang akan berakhir kontraknya di 2017. Namun menurut BP Migas bakal berat.
Rabu, 07 Nov 2012 19:25 WIB







































