detikFinance
Pelindo II Tak Minta Uang Negara untuk Perluas Pelabuhan Priok
Pemerintah berencana menyuntikkan modal ke BUMN yang bergerak di bidang penyedia jasa infrastruktur. Tapi ada juga BUMN yang menolak diberi tambahan modal.
Kamis, 15 Jan 2015 14:05 WIB







































