detikNews
Tinjau Pasar Minggu, Jokowi Kesal PKL Berjualan Lagi Meski Ada Satpol PP
Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo (Jokowi) siang tadi lakukan peninjauan ke Pasar Minggu. Peninjauan ini dilakukan secara mendadak tanpa diketahui oleh pihak Satpol PP maupun Dinas Perhubungan yang berjaga di lokasi tersebut.
Senin, 29 Jul 2013 22:59 WIB







































