detikHealth
Cegah Varian Virus Baru, WHO Serukan Pemberian Vaksin Suntik untuk Imunisasi
Oral Polio Vaccine (OPV) atau pemberian vaksin polio secara oral atau lewat mulut memang sangat lazim dilakukan di Indonesia. Pasalnya vaksin polio oral sudah bisa dibuat di Indonesia, sehingga harga dan keterjangkauannya pun lebih murah dan lebih luas.
Rabu, 23 Jul 2014 07:37 WIB







































